DPC IKADIN Jaksel dan FH UPH Bekerja Sama dengan PERADI selenggarakan PKPA : Visi Misi Selaras, Lahirkan Advokat Berintegritas!

MediaJustitia.com: Dewan Pimpinan Cabang Ikatan Advokat Indonesia Jakarta Selatan (DPC IKADIN Jaksel) dan Fakultas Hukum Universitas Pelita Harapan (FH UPH) bekerja sama dengan Dewan Pimpinan Nasional Perhimpunan Advokat Indonesia (DPN PERADI) resmi menyelenggarakan Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA). Pembukaan PKPA ini telah diselenggarakan secara daring melalui zoom meeting pada Sabtu, 11 Maret 2023 dan akan […]

The Indonesian Advocates Association (DPN PERADI) and Malaysian Bar hold international seminar discussing cross-border restructuring and insolvency, and visit a number of courts in Indonesia!

MediaJustitia.com: Examining more deeply about restructuring and insolvency, the Indonesian Advocates Association (PERADI) in collaboration with Malaysian Bar held an international seminar entitled “Cross-Border Debt Restructuring and Insolvency: Indonesia and Malaysia’s Perspective.” The seminar was carried out on Thursday, February 2, 2023 at Grand Slipi, and online via Zoom Meeting, with more than 300 participants. […]

DPN PERADI dan Malaysian Bar Gelar Seminar Internasional Bahas Restrukturisasi dan Kepailitan Lintas Negara Hingga Kunjungan Ke Sejumlah Peradilan di Indonesia!

MediaJustitia.com: Mengkaji lebih dalam mengenai restrukturisasi dan kepailitan, Perhimpunan Advokat Indonesia (PERADI) bekerja sama dengan Malaysian Bar gelar seminar internasional bertajuk “Cross-Border Debt Restructuring and Insolvency: Indonesia and Malaysia’s Perspective. Kegiatan terlaksana secara hybrid pada Kamis, 2 Februari 2023 di Grand Slipi dan secara daring melalui Zoom Meeting, dengan diikuti oleh lebih dari 300 orang. […]

Gelar Seminar Nasional Bertajuk “Proteksi Diri dari Predator Seksual!”, DPN Peradi dan UKI Imbau Korban Pelecehan Seksual Berani Speak out!

MediaJustitia.com: Berpedoman pada 5 arahan Presiden kepada Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) mengenai penurunan kekerasan terhadap perempuan dan anak, Dewan Pimpinan Nasional Peradi (DPN Peradi) bekerja sama dengan Universitas Kristen Indonesia (UKI) gelar sosialisasi Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2022 tentang Tindak Pidana Kekerasan Seksual (UU TPKS) melalui Seminar Nasional bertajuk “Proteksi Diri dari Predator […]

Pengangkatan dan Pembekalan Advokat DPN Peradi, Prof. Otto: Perjuangkan Tujuan dan Pertahankan Kualitas!

MediaJustitia.com: Dewan Pimpinan Nasional Perhimpunan Advokat Indonesia (DPN PERADI) laksanakan Pengangkatan dan Pembekalan Advokat di Wilayah Pengadilan Tinggi DKI Jakarta pada Selasa, 17 Januari 2023 di Grand Slipi Convention Hall, Jakarta. Diawali dengan pembacaan doa dan menyanyikan lagu kebangsaan “Indonesia Raya”, serta Hymne dan Mars Peradi, sebanyak 730 peserta resmi diangkat menjadi Advokat di wilayah […]

Dukung Single Bar System, DPN PERADI Usulkan Munas Bersama

MediaJustitia.com: Ketua Dewan Pimpinan Nasional PERADI, Otto Hasibuan mengusulkan untuk diadakannya Musyawarah Nasional (Munas) Bersama, guna menyatukan tiga kubu PERADI. Saat ini, Organisasi Perhimpunan Advokat Indonesia (PERADI) terpecah menjadi tiga kubu, yakni yang dipimpin Fauzie Hasibuan (DPN PERADI), Juniver Girsang (PERADI SAI) dan Luhut MP Pangaribuan (PERADI RBA). Otto juga mengaku sudah mengirimkan surat ke […]

Kantor Representatif, DPN PERADI Siap Pindah Gedung

MediaJustitia.com : Sekretariat Dewan Pimpinan Nasional Perhimpunan Advokat Indonesia (DPN PERADI), yang beralamatkan di Grand Slipi Tower, Lantai 11. Jl. S. Parman Kav. 22-24, Jakarta Barat, direncanakan akan pindah ke Jl. Jend. Ahmad Yani, Jakarta Timur, paling lambat tahun depan.  “Gedung yang di Slipi itu kami beli sudah hampir 10-12 tahun yang lalu. Akan tetapi […]

Solusi Organisasi Advokat Indonesia : “Single Bar System is a Must!”

MediaJustitia.com: Dewan Pimpinan Nasional Perhimpunan Advokat Indonesia (DPN PERADI) melakukan Kerjasama dengan Fakultas Hukum Universitas Kristen Indonesia (FH UKI) dalam WEBINAR NASIONAL “Single Bar System: Solusi Organisasi Advokat Indonesia, Suatu Telaah Yuridis Akademis” pada Kamis, 22 Juli 2021. Webinar ini menghadirkan Ketua Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia, Dr. Anwar Usman, S.H., M.H., sebagai keynote speaker, Wakil […]